PEKAN POSYANTEK JOMBANG
Pekan Posyantek Jombang meupakan kegiatan pelatihan dari Posyantek Kecamatan Jombang dengan tema “Refleksifitas Pemuda dengan Menggali
potensi dan kreatifitas dalam merajut masa depan dengan berjiwa kewirausahaan". Kegiatan ini ditujukan untuk Membangun
kebersamaan diantara berbagai kalangan masyarakat seperti PKK dan Karang Taruna di Kota Cilegon dan untuk memotivasi dan memberikan kekuatan moril
kepada generasi muda.